Cara memblokir situs facebook menggunakan microtik
Cara Blokir Akses Facebook (Http Dan Https) Di MikroTik Setelah beberapa lama menggunakan cara blok facebook menggunakan web-proxy ternyata masih ada kekuranganya yaitu tidak bisa memblokir akses ke facebook apabila menggunakan protokol https. dan beberapa kali eksperimen menggunakan layer7-protokol juga tidak membuahkan hasil untuk menutupi kelemahan tersebut. Tadi pagi entah kenapa si pak bos menyuruh menutup semua akses ke facebook, cari cari di google akhirnya nemu tutorial yang hampir sama dengan tutorial tutorial sebelumnya yang pernah saya coba yakni menggunakan layer7-protokol. tapi tadi juga nemu tutorial menggunakan mangle, setelah saya coba hasilnya nihil. dengan sedikit improvisasi saya ubah konfigurasinya dan,, violaa.. facebook tidak bisa di akses lagi melalui jaringan wifi di tempat kerja saya, berikut step step konfigurasinya. Artikel update terbaru dapat di lihat pada postingan berikut ini Konfigurasi Menggunakan WinBox Pada tutorial ini saya menggunakan...